hallo sobat HP, pada kesempatan kali inia saya akan berbagi bagaimana cara flash xiaomi redmi 3/s/pro/x tanpa unlock bootloader dengan windows 32 bit. Pasti sobat hp bertanya tanya, megapa harus melakukan flashing pada xiaomi. Flasing biasanya di lakukan pada keadaan keadaan dimana HH mengalami softbrick, bootloop, ataupun mati total kareana keesalahan sistem. Tetapi banyak juga yang melakukan falasing karena rom distributor yang banyak mengalami kendala, sehingga harus di ganti ke rom cina atau rom global yang stabil.
Ok singkat saja gak usah panjang panjang mari kita lancjutkan cara flash xiaomi redmi 3/ 3s / 3 pro / 3x tanpa unlock bootlader dengan windows 32 bit
bahan bahan yang di perlukan untuk cara falash xiaomi redmi 3 kita adalah
- pertama adalah windows 32 atau 64 bit ( saya menggunakan windoes 32 bit)
- batre minimal 50% kalau bisa saat flasing kondisi batre FULL
- aktifkan usb debugging pada menu developer option
- guakan kabel data yang original ( recomended) atau kabel data yang berfungsi baik jika tidak punya kabel data original
- driver Qualcomm HS-USB QDLoader 9008 (COMX)
- Download mi flash tool terbaru support 32 bit Xiaomi Mi Flash Tool Version 6.8.30
- dowlad fastboot rom xiaomi redmi 3 kita sesuai tipe hh sobat hp
- Redmi 3/Prime Latest Global Developer Version Fastboot File Download
- Redmi 3/Prime Latest China Developer Version Fastboot File Download
- Redmi 3/Prime Latest Global Stable Version Fastboot File Download
- Redmi 3/Prime Latest China Stable Version Fastboot File Download
- Redmi 3S/Prime/3X Latest China Developer Version Fastboot File Download
- Redmi 3S/Prime/3X Latest China Stable Version Fastboot File Download
- Redmi 3S/Prime Latest Global Developer Version Fastboot File Download
- Redmi 3S/Prime Latest Global Stable Version Fastboot File Download
Langkah langkah cara flasing xiaomi redmi 3/ 3s / 3 pro / 3x tanpa unlock bootlader
- extrak rom yang sudah di download tadi
- setelah persiapan kita selesai maka yang perlu sobat hp lakukan dalam cara flasing redmi 3 tanpa ubl adalah
- melakukan disbale driver signature enforcement pada windows 64 bit kita. untuk windows 32 tidak usah
- kemudian kita instal mi flash tool yang kita download serta kita extrak file fastboot rom nya sekalian
- kemudian kita beralih ke hh kita, kita matikan redmi 3 kita kemudian pencet volum up dan power ( pastikan hh benar benar mati) sehingga kita masuk menu recovery kita pilih download
- kemudian kita sambungkan ke pc maka akan terdeteksi QHUSB_BULK atau Qualcomm HS-USB QDLoader 9008 (COMX). pastikan driver sudah terinstal
- Buka mi flash tool dan lakukan proses flasing seperti biasanya
0 comments:
Post a Comment
Note: Only a member of this blog may post a comment.